Berikut tips cara menanam bunga krokot:
1. Siapkan media untuk menanam
2. Siapkan sekam dan tanah gembur
3. Siapkan sedikit pupuk kandang yang telah bercampur dengan tanah
4. Siapkan bibit yg telah dipotong (jangan khawatir meskipun masih muda tanaman krokot akan mudah hidup lo)
5. Aduk tanah, pupuk kandang dan sekam jadi satu setelah itu masukkan ke media tanam yg telah disiapkan lalu tancapkan bibit krokot yang telah dipotong kedalam media tanam setelah itu siram dengan air.
Selamat mencoba
Selamat mencoba
Tidak ada komentar:
Posting Komentar